Powered by Blogger.

Cara Mempercepat Kinerja Mozilla Firefox [100% Work]

Cara Mempercepat Mozilla. Kali ini Saya akan memberikan trik cara mempercepat mozilla firefox agar tidak lemot, sering hang, sering eror, dan membuat mozilla firefox lebih cepat. Tepatnya sesuai judul di atas 12 Langkah Mempercepat Mozilla Firefox 14,15,16,17. Silahkan anda simak dan praktekan langsung kemudian rasakan perbedaannya. Khusus bagi yang mengeluh karena mozilla-nya lemot.

12 Langkah Mempercepat Mozilla Firefox

Berikut 12 Langkah Mempercepat Mozilla Firefox yang bisa anda terapkan langsung. Harap teliti jangan sampai salah isi.
  1. Ketiklah dibrowser  'about:config' di kolom address bar dan tekan Enter. Nanti keluar alert klik saja OK 
  2. Di kolom filter cari ini ‘network.http.pipelining’. Klik 2x agar berubah value menjadi ‘true’ 
  3. Kemudian cari lagi ‘network.http.pipelining.maxrequests’. Klik 2x dan rubah nilai menjadi 8 
  4. Kemudian cari lagi ‘network.http.proxy.pipelining’. Rubah value menjadi ‘true’ 
  5. Kemudian cari lagi ‘network.dns.disableIPv6’ rubah juga value menjadi ‘true’
  6. Pada halaman ‘about:config’ pilih opsi New dan klik Boolean. Tuliskan ‘content.interrupt.parsing’ pada kolom kemudian tekan OK. Pilih 'true' dan klik OK.
  7. Tuliskan ‘content.max.tokenizing.time’ pada kolom dan tekan OK. Masukkan ‘2250000’ kemudian klik OK.
  8. Tuliskan ‘content.notify.interval’ pada kolom dan tekan OK. Masukkan ‘750000’ dan tekan OK.
  9. Klik kanan pada jendela ‘about:config’ sekali lagi. Pilih opsi New kemudian pilih opsi Boolean. Tulis ‘content.notify.ontimer’ pada kolom dan tekan OK. Pilih 'true' dan tekan OK.
  10. Klik kanan pada jendela ‘about:config’ sekali lagi. Pilih opsi New kemudian pilih opsi Integer. Tuliskan ‘content.notify.backoffcount’ pada kolom dan tekan OK. Masukkan ‘5’ dan tekan OK.
  11. Pilih opsi New kemudian pilih opsi Integer. Tuliskan ‘content.switch.threshold’ pada kolom dan tekan OK. Masukkan ‘750000’ dan tekan OK.
  12. Klik kanan pada jendela ‘about:config’ sekali lagi. Pilih opsi New kemudian pilih opsi Integer. Tuliskan ‘nglayout.initialpaint.delay’ pada kolom dan tekan OK. Masukkan ‘0’ dan tekan OK.
Itulah trik yang bisa share tentang 12 Langkah Mempercepat Mozilla Firefox. Sekarang anda bisa merasakan perbedaan kecepatan respon mozilla anda. Apa mozilla masih sering hang, lemot, eror atau lebih cepat. Anda sendiri yang bisa merasakan.
Terima kasih atas kunjungan anda dan Semoga Bermanfaat...


No comments:

Post a Comment